PERADABAN YUNANI KUNO
Nama : Intishar Linur Ridwan Prodi : Ilmu hukum Mata Kuliah : Kreatifitas Dosen : Serepina Tiur Maida, S.Sos., M.Pd. Universitas Mpu Tantular Kreatif_S.PG_2 Peradaban Yunani merupakan salah satu pusat peradaban tertua di Eropa yang terletak di ujung tenggara di benua Eropa di sekitar Laut Tengah sehingga sangat strategis dalam pelayaran. Bangsa Yunani menurut ahli anthropologi berasal dari bangsa Indo-Jerman. Diketahui bahwa nenek moyang bangsa Yunani adalah bangsa Ionia, Akea, Helen, dan Yonia. Bangsa Yunani itu sendiri juga terbentuk dari percampuran bangsa pendatang dari Laut Kaspia dan penduduk asli yang pada umumnya bermata pencaharian sebagai petani dan pedagang. Ada beberapa suku yang terdapat pada peradaban Yunani antara lain suku Epirot, Ionia, Spharta, Ionia. Meskipun tanah Yunani merupakan tanah yang kering dengan benteng-benteng alam yang kuat berupa jurang-jurang yang terjal, pantai-pantai yang curam dan terjal serta gunung-gunung yang tinggi tetapi Yun